Skip to main content

Kompilasi Lagu Galau Terbaik

Kompilasi Lagu Galau Terbaik

Galau. Siapapun itu, jomblo, pacaran atau telah menikah pasti pernah merasakannya. Galau bisa berarti patah hati, sakit hati, cemburu, kecewa, kehilangan, pengakuan, permohonan, pengampunan bahkan dendam. Sudah jadi kebiasaan setiap orang akan semakin tersulut emosinya tersebut jika mendengarkan lagu-lagu galau.

Sebetulnya ada banyak sekali lagu galau, tapi sebagai penggemar musik rock tentu saja musik bergenre rocklah (walau nggak semuanya juga) yang akan mendominasi list ini. Semua disusun berdasarkan kesukaan dan pengalaman pribadi, semoga bisa membantu menambah referensi kamu.

Track Lagu Galau versi lokal:
  1. RioDomara - Hilangnya Seorang Gadis
  2. Amadeo - Izinkan
  3. Ada Band - Bilakah
  4. 5 Minute - Salah Apa
  5. dr.pm - Tak Harus Miliki
  6. Alakazam - Kosong
  7. Kunci - Ku Bukan Dirinya
  8. Pluto - Biarkanlah Aku
  9. Jever - Kisah Cintaku
  10. Ipang - Tentang Cinta
  11. Ipang - Ada Yang Hilang
  12. Cupumanik - Bukan Saat Ini
  13. Crhisye - Seperti Yang Kau Pinta
  14. Rama - Saat Terindah
  15. Andra n The Backbone - Perih
  16. Wayang - Cintai Aku
  17. Bunga C. Lestari - Saat Kau Pergi
  18. Padi - Rapuh 
  19. Supernova - Sayang
  20. Wayang - Beri Aku Cinta
  21. Marcel - Semusim
  22. Sheila On 7 - Berhenti Berharap
  23. D`Bagindaz - Maafkan Aku 
  24. Zigas - Hidupmu Hidupku 
  25. Jamrud - Pelangi Di Matamu
  26. La Laluna - Selepas Kau Pergi
  27. Fatur - Selalu Untuk Selamanya
  28. Dygta - Karena Ku Sayang Kamu
  29. Andra n The Backbone - Musnah 
  30. D`Bagindas - Maafkan 
  31. Geisha - Jika Cinta Dia 
  32. Wayang - Tak Selamanya
    Track Lagu Galau versi bule:
    1. Daughtry - Its Not Over
    2. Breaking Benjamin - Diary of Jane
    3. Evanescene - My Immortal
    4. Alter Bridge - In Loving Memory
    5. Puddle of Mudd - Blurry
    6. Papa Roach - Roses on My Grave
    7. Finding My Self - Smile Empty Soul
    8. One Republic - Apologize
    9. 3Doordown - You Dotknow Who Iam
    10. Aerosmith - I Dont Wanna Miss a Thing
    11. Goo Goo Dolls - Iris
    12. Bryan Adams - Please Forgive Me
    13. Within Temptation - Memories 
    14. Adele - Someone Like You
    15. Yui - Love & Truth 
    16. Linkin Park - My December
    17. Guns n Roses - November Rain. 
    18. Roxette - You Don`t Understand Me
    19. Daughtry - Iam Going Home
    20. Eric Bennet - Huricane 
    21. Red - Already Over 
    22. Red - Hymn for The Missing
    Sekarang itu dulu, artikel akan terus di update jika saya menemukan lagu yang saya nilai bagus. Kamu tentunya boleh menambah dengan versi kamu. Tapi ingat, galau terlalu lama juga tidak baik.

    Comments

    1. Mantap gan.. Paling buat galau yang mana nih?? :D

      ReplyDelete
    2. yg versi lokal, lagunya ipang ada yang hilang.. nyesek banget dengernya.. apalagi suaranya ipang rocking banget.. :D
      trs yg versi bule, lagunya aerosmith itu termasuk lagu galau yaa?? bukannya itu lagu romantis yaa gan?? (menurut gue sih yaa) :D

      ReplyDelete

    Post a Comment

    Terimakasih atas komentarnya.
    Terimakasih untuk tidak memasang link aktif.

    Popular posts from this blog

    Apa Itu Fans Karbitan?

    Apa sih maksudnya fans karbitan? Fans yang berprofesi sebagai tukang las kah? Hahahaha, tentu bukan. Fans karbitan adalah fans yang tidak memiliki kesetiaan atau fans yang muncul disaat senang dan menghilang disaat susah. Logo resmi fans karbitan versi Liga Primer Fans karbitan tak selalu buta sepak bola (terutama klub dukungannya), tapi yang jelas mereka adalah tipikal yang mau enaknya saja, jadi fans pun hanya karena ingin eksis. Mereka juga bukan pecinta sepakbola netral yang bisa saja tidak menjadi fans tim / klub tertentu. Berikut adalah 7 indikator fans karbitan: 1). Glory Hunter  (25%) Setiap fans biasanya memang lahir dari masa kejayaan klub. Jadi, jika klub dukungannya sedang berjaya, sulit untuk memvonis dia sebagai karbitan. Yang terpenting dan yang menjadi elemen utama adalah loyalitas, yaitu disaat klub mengalami masa sulit, dukungannya tetap ada.  2). Mendukung lebih dari satu klub disatu kompetisi   (25%) Mengaku fans lebih dari satu klu

    Beda Banci, Bencong, Waria dan Gay

    Ini adalah postingan paling bikin "geli" yang pernah saya tulis. Berhubung sejak era globalisasi fenomena invasi makhluk-makhluk non mitologi ini semakin marak dan cukup mengkhawatirkan, akhirnya saya beranikan juga jari-jari ini untuk terus mengetik. Semoga hasil tulisan ini layak baca dan tidak kena RUU Pornografi atau saya nggak di demo ama mereka, hihihihi!! 1. Banci Mereka adalah sosok makhluk yang terlahir dengan jenis kelamin laki-laki pada akta kelahiran, tapi sayangnya akta tidak menuliskan kalau naluri mereka perempuan. Ya, tampilan luar mereka seperti laki-laki tapi pembawaannya gemulai seperti perempuan, sekalipun mereka mengaku laki-laki. Banci bukanlah bencong yang biasa diuber Satpol PP di taman kota, mereka ini biasanya beredar di hotel, salon-salon atau butik dan jangan salah, mereka ini banyak juga yang elit loh... Ciri berpakaian ( ga patokan sih ): kemeja transparan dan celana kulit ketat, terlihat macho? Bagaimana jika dipadukan dengan highheels ? 2.

    Puddle Of Mudd - Blurry

    Lagu yang satu ini benar-benar menyentuh banget buat saya. Genre rock tentu sudah menjadi prasyarat disamping musik yang sedikit balad membuat lagu ini semakin gelap dan berkesan untuk diresapi. Puddle of Mudd - Blurry .Lagu ini bercerita tentang perpisahan dengan orang yang dicintai dan meninggalkan rasa sakit yang teramat dalam.